- Seorang perempuan berumur 28 tahun datang ke BPM
untuk melahirkan. Setelah 30 menit bayi sudah lahir dan kepala bayi tampak
odem dengan batas yang tidak jelas serta berisi cairan.
Apakah diagnosa pada bayi tersebut?
a. Caput suksedenum
b.
Chepalo hematoma
c.
Flesus branchialisHB
d.
Fraktur klavikula
e.
Fraktur femuris
- Seorang bayi berusia 10 minggu dibawa oleh ibunya
ke BPM. Ibunya mengatakan sejak lahir kepala bayi tampak menonjol. Kemudian
bidan melihat kepala bayi dan tampak benjolan dengan batas yang jelas.
Apakah diagnosa pada bayi tersebut?
a.
Caput suksedenum
b. Chepalo hematoma
c.
Flesus branchialis
d.
Fraktur klavikula
e.
Fraktur femuris
- Seorang ibu berusia 27 tahun melahirkan di BPM 2
hari yang lalu. Kepala bayi tersebut tampak menonjol dengan batas yang
tidak jelas.
Apakah tindakan yang dilakukan pada bayi tersebut?
a. Membiarkan benjolan tersebut karena
akan hilang sendiri
b.
Merespirasi benjolan di kepala bayi
c.
Memasage kepala bayi tersebut
d.
Mengompres kepala bayi
e.
Memberikan anti biotik
- Seorang bayi berumur 2 hari di bawa ke BPM. Ibunya
mengatakan bahwa bayi tampak dalam posisi melindungi bahu jatuh ke bawah. Gerakan
tangan kiri dan kanan tidak sama, refleks moro asimetris, gerakan tangan
pasif.
Apakah diagnosa pada bayi tersebut?
a.
Caput suksedenum
b.
Chepalo hematoma
c.
Flesus branchialis
d. Fraktur klavikula
e.
Fraktur femuris
- Seorang bayi berusia 2 bulan dibawa oleh ibunya ke
BPM. Ibunya mengatakan sejak lahir kepala bayi tampak menonjol. Kemudian bidan
melihat kepala bayi dan tampak benjolan dengan batas yang jelas. Bayi tampak
kuning.
Apakah komplikasi pada bayi
tersebut?
a.
Hiperbillirubin
b.
Paralisis
c.
Asfiksia
d.
Hipotermi
e.
Infeksi
ass saya sudah bu
BalasHapus